Penggunaan teknologi garis gawang akan segera diaplikasikan di sepakbola
dalam waktu dekat. Bahkan FA berani mengklaim musim depan sudah akan
menggunakan teknologi ini.
"Ada kemungkinan kami akan menggunakannya di musim Liga Primer Inggris 2012/13," ujar sekretaris umum FA Alex Horne kepada BBC.
Horne
mengungkapkan sejumlah tes untuk menguji sistem garis gawang akan
segera tuntas dan tinggal menunggu lampu hijau dari FIFA.
"Sangat
mudah membuat kesalahan dan kita semua sudah melihat di mana wasit dan
asistennya tak bisa melihat apakah bola sudah melintasi garis gawang
atau tidak," ujar Horne.
"Kami memberikan dukungan kepada mereka dalam membuat keputusan yang tepat," lanjutnya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments:
Posting Komentar